Visi :
Pada tahun 2014 menjadi Program Studi kebidanan yang unggul dalam menyenggarakan Tri Dharma yang berorientasi pada penjaminan mutuuntuk menghasilkan lulusan Ahli Madya Kebidanan (Amd.Keb) yang kompeten, berkualitas, memiliki sikap yang berjiwa wirausaha.
Misi :
- Menyelengarakan kegiatan proses belajar mengajar yang berkualitas dengan menanamkan disiplin, efektif dan efisien sehingga menghasilkan lulusan yang kompeten, berkualitas dan profesional.
- Menghasilkan lulusan bidan sebagai Care Provider, Community Leader, dan Communicator yang menghasilkan tenaga bidan profesional dan kompeten pada tingkat Ahli Madya.
- Memasyarakatkan hasil-hasil penelitian melalui publikasi ilmiah dan pengabdian masyarakat.
- Meningkatkan sarana dan prasarana yang mendukung kualitas calon lulusan yang kompeten.
Tujuan :
- Menghasilkan Ahli Madya Kebidanan sebagai tenaga bidan pelaksana yang mampu melaksanakan tugas sesuai kewenangan dan kompetensinya.
- Menghasilkan Ahli Madya Kebidanan yang berjiwa Pancasila, mempunyaikemampuan intelektual dan kesadaran sosial yang tinggi serta memiliki sikap kepemimpinan dan integritas pribadi berwawasan nasional.
- Tercapainya kegiatan belajar mengajar yang efektif dan efisien dengan terpenuhinya sarana dan prasarana guna mendukung Tri Dharma Perguruan Tinggi.
- Terselenggaranya kegiatan pengabdian masyarakat yang melibatkan mahasiswa, baik melalui kegiatan praktik kerja lapangan maupun melalui kegiatan organisasi kemahasiswaan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar